USA: Falun Dafa Memenangkan Penghargaan di Pawai Natal Oregon
(Minghui.org) Pada
hari Sabtu, 13 Desember 2008, praktisi Falun Dafa dari Salem,
ibukota Negara Bagian Oregon, kembali diundang untuk berpartisipasi
acara tahunan Pawai Natal. Praktisi memanfaatkan kesempatan ini
untuk memperlihatkan keindahan Falun Dafa kepada warga
Salem.
Kendaraan hias Falun Dafa menangkan Judge’s
Award
Pawai di malam hari, kendaraan hias yang
cantik membawa kebenaran Falun Dafa dan kedamaian kepada para
penonton di bawah cuaca dingin. Beberapa orang melambai, yang lain
mengikuti gerakan latihan dan sebagian lainnya meneriakkan, “Falun
Dafa!” Banyak yang berujar, “Sangat indah!” dan, “Kalian akan
menang.” Salah satu juri mengatakan kepada seorang praktisi, “Saya
masih menyimpan bunga lotus yang Anda berikan pada saya empat tahun
yang lalu.”
Kendaraan hias Falun Dafa memenangkan “Judge’s Award” pada pawai tersebut.
Kendaraan hias Falun Dafa memenangkan “Judge’s Award” pada pawai tersebut.
Chinese: http://minghui.ca/mh/articles/2008/12/17/191765.html
English: http://www.clearwisdom.net/emh/articles/2008/12/19/103111.html
Seluruh konten dilindungi oleh hak cipta © 2023 Minghui.org