Hindari Pernyataan yang Berlebihan dalam Artikel Kita
(Minghui.org)
Saya baru-baru melihat kutipan berikut dalam artikel berbagi
pengalaman para praktisi di situs web Minghui: "Kita harus
mempertimbangkan para pembaca dan meningkatkan kredibilitas tulisan
kita. Ini adalah refleksi bertanggungjawab kepada orang
lain."
"Banyak laporan berita,
artikel-artikel opini, esai dan klip multimedia yang membuat
rekan-rekan praktisi cenderung terkungkung ke dalam kerangka kerja
baku. Oleh karena itu, keterampilan menulis dan dampak dari
klarifikasi fakta terbatas untuk tingkat yang berbeda," tulis
artikel itu.
Sebagai pembaca setia situs web Minghui, saya juga ingin berbagi pandangan saya tentang masalah ini.
Banyak artikel kita terdengar monumental dan megah, dengan akibat tanpa sengaja menciptakan jarak dengan pembaca. Orang tidak terhubung baik dengan gaya penulisan, dan klip yang tidak beresonansi dengan mereka. Bahkan jika artikel-artikel tersebut faktual, mereka tidak dapat terhubung secara alami, obyektif, kredibel, atau sesuatu yang berhubungan dengan mereka.
Misalnya, satu artikel berbagi memiliki subjudul:
• Percaya pada Guru dan Fa, Tak Tergoyahkan Seperti Intan
• Tidak pernah goyah Bahkan Setelah Perjalanan 10.000 mil
• Jangan Gagal Melakukan Misi kita, Mencapai Kesempurnaan dan Kembali bersama Guru
Artikel ini diakhiri dengan ringkasan berikut: "Tidak peduli apa kesengsaraan, ujian, kesulitan yang saya temui selama bertahun-tahun kultivasi, saya sangat yakin pada Guru dan Fa, berkultivasi dengan mantap dan tidak pernah mengendur demi menyelamatkan makhluk hidup. Oleh karena itu, saya tidak pernah kehilangan jalur saya."
Model pesan mungkin tidak memiliki efek yang diinginkan. Biasanya, isi artikel itu seharusnya sudah membuktikan seseorang memiliki keyakinan pada Guru dan Fa, sehingga tidak perlu untuk membuat pernyataan khusus - biarkan pembaca membuat pikiran mereka sendiri. Guru berkata di Zhuan Falun:
Sebagai pembaca setia situs web Minghui, saya juga ingin berbagi pandangan saya tentang masalah ini.
Banyak artikel kita terdengar monumental dan megah, dengan akibat tanpa sengaja menciptakan jarak dengan pembaca. Orang tidak terhubung baik dengan gaya penulisan, dan klip yang tidak beresonansi dengan mereka. Bahkan jika artikel-artikel tersebut faktual, mereka tidak dapat terhubung secara alami, obyektif, kredibel, atau sesuatu yang berhubungan dengan mereka.
Misalnya, satu artikel berbagi memiliki subjudul:
• Percaya pada Guru dan Fa, Tak Tergoyahkan Seperti Intan
• Tidak pernah goyah Bahkan Setelah Perjalanan 10.000 mil
• Jangan Gagal Melakukan Misi kita, Mencapai Kesempurnaan dan Kembali bersama Guru
Artikel ini diakhiri dengan ringkasan berikut: "Tidak peduli apa kesengsaraan, ujian, kesulitan yang saya temui selama bertahun-tahun kultivasi, saya sangat yakin pada Guru dan Fa, berkultivasi dengan mantap dan tidak pernah mengendur demi menyelamatkan makhluk hidup. Oleh karena itu, saya tidak pernah kehilangan jalur saya."
Model pesan mungkin tidak memiliki efek yang diinginkan. Biasanya, isi artikel itu seharusnya sudah membuktikan seseorang memiliki keyakinan pada Guru dan Fa, sehingga tidak perlu untuk membuat pernyataan khusus - biarkan pembaca membuat pikiran mereka sendiri. Guru berkata di Zhuan Falun:
“Dalam
keseluruhan proses mengajar Fa, saya juga berdasarkan prinsip untuk
bertanggung jawab kepada anda, selain itu juga bertanggung jawab
kepada masyarakat, kenyataannya kami juga melakukan berdasarkan
prinsip ini, mengenai hasilnya baik atau buruk juga tidak perlu
saya katakan, dengan sendirinya ada opini publik,“
Saya juga ingin berbagi dua
anekdot untuk dipertimbangkan. Mari kita bertanya kepada diri
sendiri, apa komentar yang kredibel? Apa pilihan kata yang harus
kita buat agar artikel kita menjadi obyektif dan dapat
dipercaya?
Saya membaca kisah berikut dalam sebuah buku, di mana seseorang sedang mencari seorang penjahit. Ia mengunjungi tiga toko di jalan yang sama. Yang pertama mengatakan kepadanya: "Akulah penjahit terbaik di negeri ini." Toko kedua berkata, “Aku penjahit terbaik di seluruh provinsi." Toko ketiga menyatakan, "Aku penjahit terbaik di jalan ini." Orang memberikan bisnisnya ke toko ketiga karena dia pikir pernyataan mereka adalah yang paling kredibel.
Cerita kedua adalah kisah nyata. Setelah praktisi A berbagi pengalaman dengan praktisi B. C, kerabat A, seorang non-praktisi yang mendukung Falun Gong, mendengarkan percakapan mereka. Ketiganya bertetangga dan cukup dekat.
Tiba-tiba, praktisi B membuat komentar: "Menyelamatkan makhluk hidup sangat sulit!" Kata-kata ini meninggalkan kesan negatif jangka panjang pada C. C masih menyebut itu sebagai lelucon beberapa tahun kemudian.
Pandangan C adalah: "Dia sangat aneh! Kami mengobrol dan dia membuat komentar ini tiba-tiba, seolah-olah dia memiliki begitu banyak emosi terpendam tentang hal itu. Itu sangat aneh. Banyak perbuatannya bahkan tidak sebaik saya. Bagaimana dia bisa berbicara seolah-olah dia lebih baik dari semua orang, dan menyelamatkan orang-orang seperti itu? Dia tidak layak membuat pernyataan seperti itu. Ini sangat tidak dapat dipercaya."
Kita harus menulis artikel klarifikasi fakta dengan fakta-fakta sederhana, dan tidak perlu sok atau membuat komentar aneh. Sebuah gaya sederhana dan rasional paling cocok untuk menampilkan diri.
Saya membaca kisah berikut dalam sebuah buku, di mana seseorang sedang mencari seorang penjahit. Ia mengunjungi tiga toko di jalan yang sama. Yang pertama mengatakan kepadanya: "Akulah penjahit terbaik di negeri ini." Toko kedua berkata, “Aku penjahit terbaik di seluruh provinsi." Toko ketiga menyatakan, "Aku penjahit terbaik di jalan ini." Orang memberikan bisnisnya ke toko ketiga karena dia pikir pernyataan mereka adalah yang paling kredibel.
Cerita kedua adalah kisah nyata. Setelah praktisi A berbagi pengalaman dengan praktisi B. C, kerabat A, seorang non-praktisi yang mendukung Falun Gong, mendengarkan percakapan mereka. Ketiganya bertetangga dan cukup dekat.
Tiba-tiba, praktisi B membuat komentar: "Menyelamatkan makhluk hidup sangat sulit!" Kata-kata ini meninggalkan kesan negatif jangka panjang pada C. C masih menyebut itu sebagai lelucon beberapa tahun kemudian.
Pandangan C adalah: "Dia sangat aneh! Kami mengobrol dan dia membuat komentar ini tiba-tiba, seolah-olah dia memiliki begitu banyak emosi terpendam tentang hal itu. Itu sangat aneh. Banyak perbuatannya bahkan tidak sebaik saya. Bagaimana dia bisa berbicara seolah-olah dia lebih baik dari semua orang, dan menyelamatkan orang-orang seperti itu? Dia tidak layak membuat pernyataan seperti itu. Ini sangat tidak dapat dipercaya."
Kita harus menulis artikel klarifikasi fakta dengan fakta-fakta sederhana, dan tidak perlu sok atau membuat komentar aneh. Sebuah gaya sederhana dan rasional paling cocok untuk menampilkan diri.
Chinese version click here
English version click here
Seluruh konten dilindungi oleh hak cipta © 2023 Minghui.org