(Minghui.org) Hari Falun Dafa Sedunia pertama kali ditetapkan pada tanggal 13 Mei 2000, untuk merayakan disiplin spiritual Falun Dafa dan dampak positifnya terhadap kesehatan dan spirit jutaan orang di seluruh dunia. Acara tersebut juga menyoroti upaya praktisi untuk menegakkan kebebasan berkeyakinan mereka dalam menghadapi penganiayaan brutal oleh rezim komunis Tiongkok. Tanggal 13 Mei menandai peringatan pengenalan Falun Dafa ke publik dan hari ulang tahun penciptanya, Guru Li Hongzhi.
Praktisi dengan kemampuan artistik terinspirasi untuk membuat karya seni untuk memperingati hari tersebut.
Spesifikasi: 2683 × 2992 dpi
Pernyataan seniman: Saya ingin merayakan peringatan 31 tahun pengenalan Falun Dafa ke publik dan Hari Falun Dafa Sedunia ke-24 dengan karya ini.
Seluruh konten dilindungi oleh hak cipta © 2023 Minghui.org