(Minghui.org) 13 Mei adalah Hari Falun Dafa Sedunia, dan tahun ini adalah peringatan 30 tahun Falun Dafa diperkenalkan ke publik. Dua puluh dua Anggota Majelis Negara Bagian New York mengeluarkan piagam penghargaan untuk mengakui Hari Falun Dafa Sedunia.

Dua puluh dua Anggota Majelis New York menghormati Hari Falun Dafa. Kiri ke kanan, baris pertama: Anggota Majelis Steve Englebright dari Distrik ke-4, Doug M. Smith dari Distrik ke-5, Philip Ramos dari Distrik ke-6, Jarett Gandolfo dari Distrik ke-7 Distrik, dan Michael J. Fitzpatrick dari Distrik ke-8. Kiri ke kanan, baris kedua: Anggota Majelis Michael Durso dari Distrik ke-9, David McDonough dari Distrik ke-14, John Mikulin dari Distrik ke-17, Edward P. Ra dari Distrik ke-19, Andrew D. Hevesi dari Distrik ke-28, dan Vivian E. Cook dari Distrik ke-32. Kiri ke kanan, baris ketiga: Anggota Majelis Ron Kim dari Distrik ke-40, Charles D. Fall dari Distrik ke-61, Michael Reilly dari Distrik ke-62, Rebecca Seawright dari Distrik ke-76, Latoya Joyner dari Distrik ke-77, dan Karl Brabenec dari Distrik ke-98. Kiri ke kanan, baris keempat: Anggota Majelis Aileen M. Gunther dari Distrik ke-100, John T. McDonald III dari Distrik ke-108, Patricia Fahy dari Distrik Distrik ke-109, Angelo Santabarb ara dari Distrik ke-111, dan Mary Beth Walsh dari Distrik ke-112

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Steve Englebright dari Distrik ke-4

Piagam penghargaandari Anggota Majelis Steve Englebright berbunyi, “Praktisi Falun Dafa berkomitmen pada prinsip-prinsip Sejati, Baik, Sabar, latihan mereka mendorong mereka untuk meninggalkan pikiran dan perilaku negatif dan selalu memikirkan orang lain dan menjadi orang baik dan

“Falun Dafa didirikan oleh Guru Li Hongzhi dan diperkenalkan kepada publik pada tahun 1992 di Changchun, Tiongkok. Sejak saat ini, Guru Li Hongzhi telah dinominasikan empat kali untuk Hadiah Nobel Perdamaian. Disiplin ini terdiri dari lima latihan, empat berdiri dan satu duduk yang melibatkan meditasi dan gerakan lembut untuk membangkitkan pusat energi spiritual dalam tubuh manusia, dipraktikkan dan dihargai oleh orang-orang dari segala usia dan latar belakang di lebih dari 100 negara. Meskipun Falun Dafa telah menghadapi penganiayaan berat di tanah air mereka, mereka telah bertahan dan berkembang dan secara aktif bekerja menuju resolusi damai untuk memperbaiki masa depan negara mereka dan

“Falun Dafa diperkenalkan di New York pada tahun 1996, sejak itu, para praktisi telah berpartisipasi penuh dalam kehidupan masyarakat dan dengan bebas berbagi kecintaan mereka terhadap latihan ini kepada dunia.”

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Douglas M. Smith dari Distrik ke-5

Piagam Penghargaandari Anggota Majelis Douglas M. Smith berbunyi, “Falun Gong telah melampaui batas budaya dan nasional untuk membawa kesehatan fisik, kegembiraan, dan kedamaian pikiran bagi jutaan orang lain di seluruh dunia dan

“Meskipun puluhan juta orang yang berlatih Falun Gong di Tiongkok hidup di bawah ancaman penculikan, pemenjaraan, atau lebih buruk lagi, banyak yang masih menemukan cara untuk merayakan hari istimewa ini dan

“Jadi setiap tahun pada tanggal 13 Mei, praktisi Falun Gong dan pendukung mereka di seluruh dunia merayakan Hari Falun Dafa Sedunia, berterima kasih kepada Guru Li atas ajaran dan kebaikan yang telah mereka bawa ke kehidupan orang-orang.”

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Philip Ramos dari Distrik ke-6

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Jarett Gandolfo dari Distrik ke-7

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Michael J. Fitzpatrick dari Distrik ke-8

Surat dari Anggota Majelis Michael Durso dari Distrik ke-9

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis David McDonough dari Distrik ke-14

Surat dari Anggota Majelis John Mikulin dari Distrik ke-17

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Edward P. Ra dari Distrik ke-19

Surat dari Anggota Majelis Andrew D. Hevesi dari Distrik ke-28

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Vivian E. Cook dari Distrik ke-32

Surat dari Anggota Majelis Ron Kim dari Distrik ke-40

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Charles D. Fall dari Distrik ke-61

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Michael Reilly dari Distrik ke-62

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Rebecca Seawright dari Distrik ke-76

Surat Penghargaan dari Anggota Majelis Latoya Joyner dari Distrik ke-77

PiagamPenghargaan dari Anggota Majelis Karl Brabenec dari Distrik ke-98

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Aileen M. Gunther dari Distrik ke-100

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis John T. McDonald III dari Distrik ke-108

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Patricia Fahy dari Distrik ke-109


Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Angelo Santabarbara dari Distrik ke-111

Piagam Penghargaan dari Anggota Majelis Mary Beth Walsh dari Distrik 112

Latar Belakang: Apa itu Falun Dafa?

Falun Dafa (juga dikenal sebagai Falun Gong) pertama kali diperkenalkan ke publik oleh Guru Li Hongzhi di Changchun, Tiongkok, pada tahun 1992. Disiplin spiritual sekarang dipraktikkan di lebih dari 100 negara dan wilayah di seluruh dunia. Jutaan orang yang telah memeluk ajaran—yang didasarkan pada prinsip-prinsip Sejati, Baik, Sabar—dan mempelajari lima latihan telah mengalami peningkatan kesehatan dan kesejahteraan.